Karupbasan Cilacap: "Special Crusher" Perlu Untuk Tunjang Tusi Rupbasan

    Karupbasan Cilacap: "Special Crusher" Perlu Untuk Tunjang Tusi Rupbasan
    Humas Rupbasan Cilacap

    Cilacap -  Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara Kelas II Cilacap membuat kajian pengadaan SPECIAL CRUSHER untuk peningkatan kualitas pelayanan publik. 

    Kepala Rupbasan Cilacap, Helmi Najih, mengatakan, "Kajian terhadap Pengadaan SPECIAL CRUSHER dipandang perlu untuk menunjang Tupoksi Rupbasan". Serta untuk merespon perkembangan zaman yang semakin modern dan perubahan-perubahannya yang dinamis dalam beberapa tahun terakhir. 
     
    Pengadaan SPECIAL CRUSHER ini dikorelasikan pula dengan SBSK, agar dalam pelaksanaannya didukung oleh APBN yang ada.

    Rapat dilaksanakan di Ruang Kasubsi Adpel Rupbasan Cilacap, Pembuatan kajian ini melibatkan Pengelola BMN dan Pengelola Basan Baran.

    Dengan pembuatan kajian ini diharapkan agar pengadaan SPECIAL CRUSHER dapat dimasukkan dalam SBSK dan dapat digunakan oleh Rupbasan di seluruh Indonesia.

    #KumhamSemakinPASTI
    #KanwilKemenkumhamJateng
    #AYuspahruddin 
    #RupbasanCilacapLugasMencerdaskan

    Agus Sukarno

    Agus Sukarno

    Artikel Sebelumnya

    Meeting Sosialisasi Clearing House Terkait...

    Artikel Berikutnya

    Independensi "Clearing House" dalam Upaya...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Prabowo, Presiden Baru Harapan Baru Rakyat Indonesia
    Hendri Kampai: Media Sosial, Senjata Rahasia Humas untuk Mengelola Reputasi

    Ikuti Kami